Mie instan adalah makanan yang murah meriah, dan yang jelas rasanya pun tergolong lezat. Tak heran mie instan sering jadi bagian dari menu keseharian masyarakat Indonesia, termasuk juga ibu hamil. Padahal konsumsi mie instan bukan pilihan yang sehat bagi ibu hamil. Pernyataan ini bukan asal saja melainkan berdasarkan riset oleh Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan […]
Mie instan adalah makanan yang murah meriah, dan yang jelas rasanya pun tergolong lezat. Tak heran mie instan sering jadi bagian dari menu keseharian masyarakat Indonesia, termasuk juga ibu hamil. Padahal konsumsi mie instan bukan pilihan yang sehat bagi ibu hamil. Pernyataan ini bukan asal saja melainkan berdasarkan riset oleh Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan […]