Makan buah dalam jumlah banyak bagi vegetarian adalah hal yang lumrah. Demikian pula oleh pelaku food combining (FC), yang tak pernah sepi buah dari piring hidang mereka setiap hari. Akan tetapi kandungan gula dalam buah yang cukup tinggi itu, diklaim berbahaya bagi kesehatan. Disebutkan bahwa kini terdapat istilah keracunan fruktosa akibat konsumsi buah yang tinggi […]
Makan buah dalam jumlah banyak bagi vegetarian adalah hal yang lumrah. Demikian pula oleh pelaku food combining (FC), yang tak pernah sepi buah dari piring hidang mereka setiap hari. Akan tetapi kandungan gula dalam buah yang cukup tinggi itu, diklaim berbahaya bagi kesehatan. Disebutkan bahwa kini terdapat istilah keracunan fruktosa akibat konsumsi buah yang tinggi […]