Akibat erupsi Gunung Raung pada Jumat (10/7/2015) sebanyak 5 bandara diinstruksikan untuk ditutup sementara waktu oleh Kementrian Perhubungan (Kemenhub). Erupsi dari gunung yang terletak di Kabupaten Bondowoso tersebut telah mengakibatkan sebaran debu vulkanik meluas hingga ke wilayah Bali yang membahayakan bagi penerbangan. Bandara yang ditutup tersebut berada di Jawa Timur, yakni Bandara Blimbingsari, Banyuwangi; dan […]
Akibat erupsi Gunung Raung pada Jumat (10/7/2015) sebanyak 5 bandara diinstruksikan untuk ditutup sementara waktu oleh Kementrian Perhubungan (Kemenhub). Erupsi dari gunung yang terletak di Kabupaten Bondowoso tersebut telah mengakibatkan sebaran debu vulkanik meluas hingga ke wilayah Bali yang membahayakan bagi penerbangan. Bandara yang ditutup tersebut berada di Jawa Timur, yakni Bandara Blimbingsari, Banyuwangi; dan […]