Musim kemarau akan lebih terasa dengan pengaruh dari gelombang panas El Nino di bulan September 2015 ini, demikian menurut Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Yogyakarta. Indikasi tersebut tampak dari naiknya indeks El Nino yang tercatat sebesar 2,2 di Agustus lalu, menjadi 2,3 di awal September ini. Hal tersebut memperlihatkan terjadi penguatan pengaruh El Nino, […]
Musim kemarau akan lebih terasa dengan pengaruh dari gelombang panas El Nino di bulan September 2015 ini, demikian menurut Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Yogyakarta. Indikasi tersebut tampak dari naiknya indeks El Nino yang tercatat sebesar 2,2 di Agustus lalu, menjadi 2,3 di awal September ini. Hal tersebut memperlihatkan terjadi penguatan pengaruh El Nino, […]